Cara Membuat Kerajinan Tangan Dari Kardus Susu Yang Mudah Dibuat

Cara Membuat Kerajinan Tangan Dari Kardus Susu Yang Mudah Dibuat- Kardus susu merupakan kemasan untuk prduk susu yang biassanya terbuat dari karton. Karton yang cukup tebal dan bisa kita manfaatkan menjadi kerajinan tangan dari kardus susu. cara membuat kerajinan tangan dari kardus susu sangat memungkinkan dengan kemasan satu liter. Kita bisa membuat  kerajinan tangan dari kardus susu dengan memanfaatkan cat dan melukis kardus susu. Bisa kita lukis menjadi karakter-karakter lucu atau kita lukis menyerupai hewan. Kebanyakan dibuat mirip dengan tokoh lucu agar kerainan tangan dari kardus susu memiliki nilai seni. cara membuat keranjinan tangan dari kardus susu juga bisa kita lakukan bersama anak-anak dan seklaigus kita mengajari mereka cara membuat prakarya, prakarya yang baik dan bagus. Banyak cara membuat kerajinan dari kardus susu yang mudah dan banyak kerajinan tangan yang bisa bentuk hanya dengan kardus susu bekas. ketebalan pada kardus susu sangat pas dan mudah kita gunting kita lem dan kita bentuk sesuai ke kreativitas kita. Bila anda suka minum susu, jangan anda buang dahulu kemasan tersebut dan mari kita buat menjadi kerajinan tangan yang menarik.

Dengan membuat kerajinan dari kardus susu yang mudah dibuat maka anda melatih ke kreatifitasan anda dan anda bisa membuat kerajinan lainnya dari kardus susu. kardus susu yang bisa anda buat dengan kerajinan adalah kardus susu dengan kemasan-kemasan dari kardus seperti contoh gambar dibawah. untuk kerajinan dari kardus susu, bisa dibuat menjadi kerajinan yang seperti kerajinan yang berseni. untuk dibuat menjadi kerajinan yang memiliki nilai fungsi mungkin bisa juga namun, masih jarang ada kerajinan dari kardus susu yang memiliki nilai fungsi, namun untuk kerajinan yang akan saya bahas nanti adalah kerajinan dari kardus susu yang memiliki nilai seni dan memiliki nilai fungsi. kita akan membuat kerajinan dari kardus susu bekas yang memiliki desain karakter yang lucu dan berfungsi untuk menyimpan sedotan minuman. sehingga cocok untuk ditaruh di konter minuman atau fast food yang menjual minuman.

Kerajinan tangan yang unik adalah kerajinan yang jarang anda lihat dan anda belum pernah melihatnya, seperti kerajinan yang akan kita buat nanti. anda tidak akan mengira bahwa kardus susu bekas bisa dibuat menjadi kerajinan yang unik dan lucu. cara membuat kerajinan ini sangat mudah dan anda tidak akan kesulitan membuat kerajinan. agar mempermudah membuat kerajinan ini, saya akan tambahkan video tutorialnya. semoga dengan video yang saya tambahkan ini anda bisa membuat kerjinan dari kardus ini lebih mudah dan anda bisa menbuat kerjainan dari kardus ini dengan lancar. bila anda masih kesulitan membuat kerajinan ini, anda bisa meminta bantuan teman-teman anda untuk membuat kerajinan dari kardus susu bekas ini. membuat kerajinan tangan dari kardus bekas bersama teman-teman anda akan lebih mengasyikan dari pada anda membuat kerajinan tangan dari kardus bekas ini sendirian.


Susu juga baik untuk tubuh, sangat membantu tulang kita karna mengandung zat besi yang dibutuhkan tulang-tulang kita. tapi mengonsumsi susu terlalu rutin juga tidak terlalu baik karena susu memiliki banyak lemak yang akan sulit tercerna oleh usus, maka dari itu ketika kita terlalu banyak mengonsumsi susu maka perut kita mulas dan pencernaan tidak lancar. sebaiknya konsumsi susu secukupnya saja. kemasan susu sekarang bermacam-macam namun masih berbahan sama yaitu karton, dan karton sangat cocok untuk dibuat menjadi kerajinan tangan yang unik. meski untuk ukuran kemasan sangat bervariasi, namun yang paling standar adalah persegi panjang untuk kemasan satu liter dan dibawahnya. dalam cara membuat kerajinan tangan dari kardus susu yang mudah kita akan membutuhkan bahan-bahan dan alat-alat yang dibutuhkan. bahan-bahan dan alat-alat yang dibutuhkan mudah didapat dan anda tidak perlu kuatir bila anda kebingungan mempersiapkan alat-alat dan bahan-bahan yang akan dibutuhkan nanti.

Sebelum kita membahas cara membuat kerajinan dari kardus susu yang mudah dibuat, pertama-tama silahkan anda pahami konsep yang akan kita buat nanti, kerajinan yang kita buat berupa karya seni yang unik dan lucu, sehingga akan disayangkan bila anda tidak tertarik mencobanya. kita akan membuat kerajinan yang memiliki nilai fungsi dan nilai seni. nilai fungsinya berupa sebagai wadah untuk menaruh sedotan dan cocok anda gunakan saat berpesta bersama teman-teman anda. kerajiann tangan ini termasuk level mudah, jadi tidak terlalu susah dan anda bisa membuatnya bersama teman-teman anda atau adik-adik anda. tentu akan menyenangkan membuat kerajinan dari kardus susu yang mudah dibuat bersama-sama. dengan membuat kerajinan tangan dari kardus susu yang mudah dibuat bersama teman-teman akan melatih kekreatifitasan anda dan anda bisa membuat kerajinan tangan dari kardus susu yang lebih unikn lagi dan inovatif.

Cara Membuat Kerajinan Tangan Dari Kardus Susu Yang Mudah Dibuat

Bahan-bahan yang dibutuhkan dalam cara membuat kerajinan tangan dari kardus susu yang mudah adalah:
  • Kemasan susu bekas (gunakan Kemasan Yang sama dengan gambar diatas)
  • Cat air warna Hitam, coklat, dan merah
  • Kertas karton
  • Lem kertas
Alat-alat yang dibutuhkan dalam cara membuat kerajinan tangan dari kardus susu yang mudah adalah:
  • Gunting
  • Cutter
  • Spidol Marker
  • Penggaris
  • Pensil warna orange
Siapkan semua bahan-bahan dan alat-alat dalam cara membuat kerajinan tangan dari kardus susu yang mudah. Dengan menyiapkan seluruh bahan dan alat,  kita akan mempermudah proses dan tidak terhambat bila ada bahan dan atau alat yang kurang. untuk cat air secukupnya saja, satu piring kecil saja sudah cukup, cat air untuk memberi warna pada kemasan susu dan untuk warna hitam dibutuhkan sedikit saja karena hanya untuk mewarnai tutup kardus susu. Kita akan membuat karakter binatang dari kardus susu ini. Selain kita membuatnya menjadi tokoh binatang namun juga memiliki fungsi sebagai tempat penyimpanan. Untuk karakter binatang yang akan saya pakai nanti adalah binatang berang-berang. Saya ingatkan kerajinan ini tidak terbatas satu karakter binatang saja namun juga bisa bentuk binatang lain. Berang-berang memilki ciri khas yaitu gigi depanya yang panjang sebagai hewan pengerat dan ekor yang gepeng. Mari kita mulai membahas cara membuat kerajinan tangan dari kardus susu yang mudah dibuat.
Baca Juga : Cara Membuat Slime dari Bubuk Glitter
Langkah pertama siapkan Kemasan susu yang akan dibuat menjadi kerajnan tangan, Beri garis pada bagian belakang kemasan kemasan 2/3 dari bawah kemasan. Garis dengan marker dan penggaris agar rapi, itu akan menjadi bagian mulut berang-berang. lalu garis miring pada bagian kiri dan kanan kemasan susu.

Langkah kedua potong kemasan susu yang sudah kita tandai dengan garis, gunakan cutter agar hasilnya rapi. Setelah kemasan terpotong buka kemasan dan warnai bagian dalam dengan cat warna merah, boleh anda warnai sebagian saja atau anda warnai seluruhnya. Sembari kita menunggu cat kering kita akan lanjut pada langkah selanjutnya.

Langkah ketiga dalam cara membuat kerajinan tangan dari kardus susu yang mudah dibuat kita akan mewarnai bagian luar dengan car warna coklat, berang-berang memang bewarna coklat agak gelap, namun lebih bagus menggunakan coklat orantye yang lebih cerah. agar terlihat cantik dan rapi. kita tunggu lagi dan mari kita siapkan langkah selanjutnya yaitu membuat ekor, gigi, mata, telinga, Hidung dan tangan untuk berang-berang dari kemasan susu.

Langkah Keempat dalam cara membuat kerajinan tangan dari kardus susu yang mudah dibuat. Kita akan menyiapkan tutup botol bekas atau tutup dari kemasan susu tersebut lalu diwarnai dengan cat hitam dan biarkan mengering. Kita siapkan satu karton bewarna oranye, satu bewarna putih polos dan satu bewarna coklat.

Langkah Kelima kita akan membuat bagian tubuh berang-berang dalam cara membuat kerajinan tangan dari kardus susu ini. Pertama gambar dua bola mata pada karton putih dan gigi kelinci, kita lanjutkan pada karton coklat kia gambar ekor berang dan pada karton oranye kita gambar tangan, kaki, kumis, dan telinga untuk berang-berang. Lalu beri warna oranye dengan pensil wawrna pada kaki, kumis, dan telinga berang-berang. Kerajinan tangan dari kardus susu ini akan menjadi kerajinan yang unik.

Langkah Keenam, setelah kita membuat seluruh bagian tubuhnya dan cat pada kardus susu sudah kering, kita mula memasang anggota tubuh berang-berang dengan lem kertas, kita mulai dari hidung berang-berang yang sudah kita cat dan sudah kering tadi. pasang hidung berang-berang menggunakan lem kertas pada bagian atas mulut berang-berang. lalu kita passang matanya tepat diatas kita memasang hidungnya. dengan ini anda sudah bisa lihat gambaran wajahnya.

Langkah Ketujuh, kita lanjutkan memasang kedua kumis dibagian kiri dan kanan, lalu dilanjutkan memasang kedua tangan nya tepat dibawah mulut dan kedua telinga di atas kardus susu. Pasang kedua kaki dibagian bawah kardus susu pada sisi kiri dan kanan, Dan yang terakhir kita pasang ekor pada bagian bawah kaki kardus susu. rekatkan semua anggota tubuh dengan lem kertas.

Langkah Terakhir, Setelah kita berhasil memasang seluruh anggota tubuh, langkah terakhir dalam cara membuat kerajinan tangan kardus susu adalah melukis sdekiti pada sisi kardus susu dengan spidol marker. Kita beri garis kecil-kecil pada sekitar tubuh berang-berang agar memberi kesan bulu dan lukis juga pada atas gigi garis tegak dan titik titik pada kiri dan kanan. dengan langkah terakhir cara membuat kerajinan tangan dari kardus susu ini and sudah berhasil membuat berang-berang dari kardus susu dan bisa juga berfungsi untuk menyimpan sedotan yang banyak didalam mulut berang-berang.

Untuk lebih detailnya silahkan simak video dibawah ini:


Baca Juga: Cara Membuat Slime Dari Tepung dan Air

Saya ingatkan lagi bahwa kerajinan tangan dari kardus susu ini tidak hanya terbatas satu karakter saja, anda mungkin bisa juga membuat karakter lain seperti hewan kucing, anjing, atau kelinci. Setelah anda tahu bagaimana cara membuat kerajinan tangan dari kardus susu dengan mudah, anda boleh mencoba membuat lagi dengan karakter yang berbeda, dan warna yang berbeda. masih banyak sekali inspirasi-inspirasi kerajinan tangan  dari kardus susu yang mudah dibuat dan dengan kardus susu itu sendiri sudah memilki keunikan tersendiri. Siapa yang menyangka bahwa kardus susu bekas bisa diubah menjadi kerajinan yang unik? Semoga artikel saya bermanfaat dan selamat mencoba. Terimaksih sudah berkunjung ke blog saya.